Mengatasi Error Not Found Kernel32.dll pada Windows 7 32bit

 Cara Mengatasi Error Kernel32.dll


    Postman merupakan aplikasi yang digunakan developer sebagai rest Client dan di uji coba untuk REST API ( application programming interface). Pada saat itu saya mendapatkan tugas matkul web programming yaitu membuat web server dengan melalui aplikasi Postman, namun pada saat mengerjakan tugas dikarenakan harus menggunakan postman pada saat menjalankan kodingan yang telah dibuat, sebelumnya laptop yang digunakan belum ada aplikasi postman, ya mau tidak mau harus menginstall terlebih dahulu, dikira saya menginstall postman sama seperti hal-nya menginstall aplikasi yang lain, dan apa yang terjadi pada saat melakukan instalasi malah muncul peringatan seperti pada gambar dibawah.

    Nah sedikit panik juga karena terkejar oleh deadline juga, ane cari cari beberapa solusi dan telah dicoba namun hasilnya nihil, hampir putus asa juga sih meskipun spele maklum saja masih pemula. Pada saat itu ane coba update microsoftnya karena peringatannya juga kernel32 kosong atau not found, maka untuk mengupdate bisa di download file nya KB4457144.
 
 
untuk mendownload file installer harus sesuaikan dengan OS yang digunakan, kebetulan OS yang digunakan windows 7 32bit/x86 jadi sesuaikan saja. Hasil download berupa file installer
 
 
 
 
 Install seperti aplikasi lain dengan double klik, bisa kita lihat proses installnya seperti pada gambar dibawah.
 
 
 
 Tunggu sampai muncul installasi complete dan restart now
 
jika sudah di restart lakukan instalasi postman pun bisa dilakukan

 
 
 Semoga dapat bermanfaat
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 


Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Mengatasi Error Not Found Kernel32.dll pada Windows 7 32bit"